07 Juni 2009

Rumah Unik


"Think deferent" telah memungkinkan Klaudiusz Golos dan Sebastian Mikiciuk (dua orang seniman dari Jerman) untuk merancang dan membangun rumah senilai 400 ribu Euro di Trassenheide (sebuh daerah di Pulau Esedom, Jerman) dengan arsitektur serba terbalik.
tak hanya rumahnya yang terbalik, namun semua perabot dalam rumah juga di letakkan terbalik. maklum, nama rumah ini kan 'Die Welt Steht Kopf (Dunia Menempel di Atas Kepala)'.

tapi itulah seni. semua yang aneh bisa jadi indah.
selain di gunakan sebagai obyek wisata, rumah unik ini juga akan digunakan untuk tempat pameran. so.. bila sempat jalan2 ke Jerman, mampir aje ke rumah om Klaud dan Sebastian :-p.
btw, rumah ini bukan rumah pertama yang terbalik lho.. tahun 2007 di Polandia juga telah dibangun sebuah rumah terbalik hasil desain Daniel Czapiewski.
yang blom punya rumah, tertarik dengan ide ini? silahkan aja berlomba membangun rumah terbalik pertama di Indonesia(",).

2 Tanggapan:

Saung Bisnisku mengatakan...

wah.. bener antik nih rumah... dasar bule.. ada2 aja.. but its nice blog..

santai disini mengatakan...

gile rumah yang aneh, Nice posting,

Posting Komentar

 

blogger templates